Learn, Connect, Growth | Tingkatkan Mutu Pelayanan Kesehatan Indonesia

Jadwal Bimbingan Teknis Tahun 2023

*guna mendukung program pemerintah dalam percepatan penanganan pandemi Covid-19, seluruh program Bimbingan Teknis (Bimtek) akan diselenggarakan secara online

    Telah Terselenggara               Bimtek Akan Datang

FKRTL

AgendaJanFebMarAprMayJunJulAugSepOctNovDec
Panduan Penggunaan Alat-Alat Peningkatan Mutu (Quality Improvement Tools) 7-8
Pengembangan Kemampuan Manajerial dan Klinis untuk Meningkatkan Peran Perawat dalam Mutu Fasyankes 23-24
Peningkatan Mutu Pelayanan dan Keselamatan Pasien Geriatri di Rumah Sakit 10-11
Audit Klinis di Puskesmas / Klinik dan Rumah Sakit 10-11 18-19 3
Strategi Koding, Resume Medis dan Klaim untuk Meningkatkan Mutu Pembayaran di Rumah Sakit 14-15 28-29 13-14 30-31 28-29
Penyusunan, Penerapan, dan Evaluasi Clinical Pathways di Rumah Sakit 15-16 15-16
Penyusunan, Pelaksanaan, dan Evaluasi Program Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien (PMKP) 20-21 30-31
Optimalisasi peran tim kendali mutu dan kendali biaya 26-27 24-25